Uncategorized

  • Berkunjung Ke Piliana

    Piliana, sebuah negeri Indah di Kaki Gunung Binaiya, Gunung tertinggi di Provinsi Maluku. Desa inilah yang terakhir dapat ditempuh dengan kendaraan sebelum mendaki Gunung Binaiya. Dengan ijin dari Bapa Raja dan Bapa Pendeta, Carlos Titahena juga dibantu oleh ibu vikaris kakak Rince rumahenga, tim Heka Leka berkesempatan untuk tinggal selama 3 hari di desa indah…

  • Hari Anak Sedunia

    Selamat Hari Anak Sedunia!!! Hari Anak Internasional ini diciptakan untuk melindungi hak-hak setiap anak. Sama seperti yang lainnya, setiap anak punya hak untuk hidup, mendapatkan perlindungan, perawatan dan kasih sayang, juga memiliki hak untuk didengarkan. Setiap anak berharga. Mari sayangi, hargai, rawat dan bantu mereka agar dapat bertumbuh dan berkembang dengan maksimal. Stop lakukan kekerasan…